Boost your BIND cache

Untuk ‘memaksa’ named menggunakan resource lebih tinggi, coba tambahkan parameter berikut ini di file named.conf. Ini dengan asumsi memori yang digunakan adalah 1 GB dan aplikasi yang berjalan hanya named:
datasize 512M;
max-cache-size 768M;
Kemudian restart named, dan test untuk melakukan query berkali-kali untuk domain yang sama. Voila, respon lebih cepat kan :-). Konfigurasi ini cocok digunakan untuk dns server yang sering melayani request dari client yang frekuensinya tinggi, misalnya proxy server.

Atau ganti BIND dengan dnscache sebagai caching name server :-D

Semoga berguna…

0 comments:

Post a Comment

Please Enable JavaScript!
Mohon Aktifkan Javascript![ Enable JavaScript ]
close
close